CPNS dan PPPK – Berita terbaru terkait formasi CPNS dan PPPK 2022 telah terdengar. Berita tentang formasi tersebut sering ditunggu tunggu oleh guru dan tenaga honorer. Guru dan tenaga honorer dapat tenang karena berita tersebut telah diumumkan.
Pada hasil Raker atau Rapat Kerja dari Menpan RB, Mendagri dan Komisi II DPR RI menjelaskan masalah tersebut. Rapat tersebut menjelaskan mengenai rencana pengadaan ASN serta jumlah formasi di CPNS ataupun PPPK pada tahun 2022.
Rapat kerja bersama Mendagri dan Menpan RB tersebut juga menghasilkan bahasan terkait rencana kebijanakan pada pengadaan ASN pada seleksi CPNS dan PPPK pada tahun 2022.
Dengan menjelang rencana pemerintah yang akan menghapus status honorer di tahun 2023 depan menjadikan hal tersebut menjadi hal yang paling ditunggu oleh beberapa guru dan tenaga honorer agar dapat menjadi ASN.
Dari hasil paparan Menpan RB terkait arah dan rencana kebijakan pengadaan ASN pada tahun 2022 ini, Pengadaan ASN tersebut hanya dilakukan untuk PPPK atau Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja yang sedang fokus untuk seleksi PPPK Guru dan juga tenaga Kesehatan.
Kemudian untuk CPNS sendiri , perencanaan mengenai pengadaan ASN khusus Sekolah Kedinasan dan penuntasan seleksi CPNS tahun 2021 yang dilakukan di Papua dan Papua Barat telah dilakukan oleh pemerintah sebelumnya.
Rencana jumlah formasi untuk pengadaan ASN PPPK tahun 2022 ini telah tertuang berdasarkan Surat Menpan RB untuk Kemenkeu RI Nomor B/20/MSM.10.00/2022. Adapun jumlah formasi tersebut sebagai berikut:
Halaman Selanjutnya