Home / Pelatihan

Rabu, 16 Maret 2022 - 12:11 WIB

Cek Sertifikat dan Fasilitas Workshop 32JP Youtuber Media Pembelajaran

Dibaca 14,350 kali

Sertifikat Workshop Channel era dengan e-Guru Foundation telah menyeleggarakan Workshop 35JP dengan judul ” Menjadi Youtuber Dengan Konten Media Pembelajaran INTERAKTIF “. ini diadakan secara online melalui live zoom meeting dan streaming youtube yang diikuti oleh guru di berbagai daerah di Indonesia.

Workshop berlangsung selama 4 hari Senin-Kamis,  7-10 Maret  2022, Pukul 19.00 WIB. Diklat ini menghadirkan narasumber dari Penggiat dan Praktisi yang ahli dalam Media Pembelajaran Interaktif yang juga merupakan manajer channel youtube belajar era digital bapak Hendra Dwi Permana, S. Pd.

Diklat ini membawakan 4 subjudul yang bertujuan untuk menambah  pengetahuan guru tentang youtube untuk konten pembelajaran, yaitu:

  1. Cara Gratis dan Pengenalan Premium Gratis dan pengenalan canva. Klik Materi
  2. Mempersiapkan Presentasi Untuk Konten . Klik Materi
  3. Membuat konten Video Pembelajaran Ala Youtuber. Klik Materi
  4. Membuat Thumbnail Youtube Dan Render Video. Klik Materi

Peserta yang telah mendaftar dan mengikuti kegiatan Workshop ” Menjadi Youtuber Dengan Konten Media Pembelajaran INTERAKTIF ” akan mendapatkan fasilitas berikut:

  1. Materi lengkap Workshop
  2. Media Pembelajaran Android
  3. Sertifikat 32 Jam Pelajaran
  4. Seminar KIT (Undangan dan Rekap Daftar Hadir)

Untuk mendownload fasilitas diatas anda dapat mengikuti tutorial download dibawah:

  1. Sebelum mengunduh silahkan siapkan laptop dan koneksi yang stabil. Buka browser anda lalu akses Link Unduh.
  2. Setelah akses anda akan langsung dibawa menuju halaman drive fasilitas.
  3. Drive fasilitas berisi File Dokumentasi, Materi Pertemuan hari pertama, Materi Pertemuan hari kedua, Materi Pertemuan hari ketiga, Materi Pertemuan hari keempat, Daftar Hadir workshop jadi youtuber, media pembelajaran berbasis android, dan undangan workshop.
  4. Anda dapat langsung download dengan klik kanan pada file lalu pilih download.
  5. File akan otomatis terdownload dalam penyimpanan anda.

Sedangkan untuk sertifikat anda dapat mengunduh dengan cara dibawah :

  1. Pertama akses link download berikut : s.id/FasilitasWorkshopJadiYoutuber
  2. Anda akan dibawa pada halaman yang berisikan pilihann , Pengumuman BEAEF Batch 10, Abjad A sampai Z, Fasilitas, serta Perubahan dan susulan (Max H+3)
  3. Untuk mengunduh sertifikat perlu diingat Kembali nama yang dicantumkan pada saat pengisian formulir pada waktu .
  4. Pada link diatas tersedia pilihan inisial dari A sampai Z. inisial tersebut bukanlah nama depan yang anda miliki, tetapi huruf pertama yang anda isikan dalam formulir. Baik itu langsung nama, gelar haji, maupun gelar doctor.
  5. Waktu mencari sertifikat disarankan gunakan laptop untuk memudahkan pencarian nama.
  6. Pastikan koneksi yang anda gunakan lancer.
  7. Untuk lebih cepat mencarinya, silahkan gunakan “CTRL + F” kemudian tuliskan nama yang di cari, maka secara otomatis akan memunculkan nama tersebut.
  8. Klik 2 kali pada nama sertifikat. Lalu klik tombol unduh yang ada pada pojok kanan atas, disamping tombol titik tiga.
  9. Maka akan otomatis terunduh dan tersimpan dalam penyimpanan perangkat anda.
Baca Juga:  Tips Mudah Membuat Karakter Animasi Presentasi Menggunakan PowerPoint

Untuk nama peserta yang belum terekap dalam sertifikat dapat mengisi link revisi pada tombol berikut : Perubahan dan Susulan. Anda dapat mengisi maksimal 3 hari setelah informasi dibagikan. Bagi yang sudah mengisi form perbaikan, maka secara berkala sertifikat akan masuk pada drive penyimpanan sertifikat. Anda dapat mengecek Kembali dengan cara diatas.

Demikian cara unduh Fasilitas dan Sertifikat Workshop Nasional Gratis Bersertifikat 32 JP dengan judul Menjadi Youtuber Dengan Konten Pembelajaran Interaktif.

Dapatkan update artikel terbaru seputar Pendidikan dan informasi kegiatan gratis setiap hari dari . Silahkan ikuti Grup Info Webinar Pendidikan dengan klik link linktr.ee/grupinfowebinar, kemudian gabung pada salah satu grup. Anda juga dapat simpan nomor admin untuk informasi terbaru 085865988163.

Dapatkan Informasi Guru Terupdate dengan bergabung di Channel Telegram : https://t.me/wartagurudotid

Share :

Baca Juga

Pelatihan

Menyajikan Pembelajaran yang Menarik dengan Media Interaktif di Kelas
Ilustrasi Panduan Meneributkan Buku ber ISBN

Pelatihan

Keunggulan Menu Berbagi Bukti Karya di PMM

Pelatihan

Keunggulan Membuat Pembelajaran Menyenangkan

Pelatihan

Cermat Merancang Penilaian dan Evaluasi Pembelajaran

Pelatihan

Pembelajaran menggunakan Model Pembelajaran Project Based Learning: Mendorong Kreativitas dan Pemecahan Masalah Aktif

News

Daftar Segera! Diklat Bersertifikat 35 : Implementasi Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Budaya Kerja Pada Kurikulum Merdeka

Pelatihan

Meningkatkan Keterlibatan Melalui Media Pembelajaran Interaktif

Pelatihan

Penerapan Artificial Intelligence dalam Asesmen Pembelajaran
Download Sertifikat Pendidikan Gratis