Seleksi CPNS 2023 – 2022 sudah memasuki penghujung waktu. Buat anda yang ketinggalan pendaftaran seleksi CPNS 2022 masih ada kesempatan menanti anda. Anda dapat mengikuti gelaran akbar sleksi CPNS 2023.
Menjadi pegawai pemerintah adalah hal yang sangat diminati masyarakat Indonesia. Sehingga setiap agenda pelaksanaan seleksi banyak masyarakat yang berlomba-lomba untuk mendapatkan jabatan.
Setiap tahunnya pemerintah selalu membuka kesempatan untuk masyarakat berlomba untuk memperoleh jabtan lewat seleksi CPNS. Pemerintah pun memudahkan masyarakat yang berlatar pendidikan dari SMA hingga S1.
Menjadi PNS adalah idaman semua orang, khususnya orang Indonesia. Menjadi pejabat negara adalah hal yang membanggakan. Tak hanya oleh sgelintir orang namun mayoritas masyarakat mengimpikan posisi jabatan seorang PNS.
Sebagai agenda tahun depan, rencananya pemerintah tentu akan membuka seleksi CPNS 2023 nanti. Namun dari sekian banyak instansi yang ada di Indonesia, hanya segelintir yang menjadi instansi favorit masyarakat Indonesia. Apa saja instansi tersebut? Ini dia langsung saja simak penejelasan warta guru
Tentu instansi di Indonesia tidak hanya saja akan tetapi ada beberapa instansi yang menjadi incaran para jobseeker. Sehingga membuat instansi tersebut banyak pelamarnya.
Belajar dari tahun-tahun sebelumnya, tim warta guru dapat menyimpulkan kira-kira instansi mana yang akan dibanjiri pelamar pada seleksi CPNS 2023.
Formasi dengan Jumlah Pelamar Terbanyak
Berikut beberapa formasi dengan jumlah peminat terbanyak versi warta guru:
Kementrian Hukum dan HAM (Kemenkumham)
Posisi nomor satu ditempati oleh kementrian yang dipimpin oleh Yasona Laoli. Kemenkumham menjadi instansi pemerintah dengan jumlah peminat terbanyak. Banyak pelamar berjuang keras untuk mendapatkan kursi jabatan di Kementrian Hukum dan HAM.
Kementrian Agama
Posisi teratas kedua diduduki oleh Kementrian Agama. Tahun lalu saja pendaftar di Kementrian Agama mencapai angka 222.511 orang.
Banyak pelemar yang mengincar posisi di Kementrian Agama. Untuk itu hal ini bisa menjadi pertimbangan untuk melamar atau tidak melamar ke instansi yang satu ini.
Halaman Selanjutnya