Home / Karya Inovatif / Pelatihan

Minggu, 20 Februari 2022 - 06:18 WIB

Membuat Best Practice untuk Kenaikan Pangkat

Dibaca 2,940 kali

Best practice merupakan sebuah karya Tulisan yang menceritakan pengalaman Teknik dalam menyelesaikan sebuah permasalahan yang dihadapi oleh pendidik dan tenaga kependidikan sehingga mampu memperbaiki mutu layanan Pendidikan dan pembelajaran. best practice sering digunakan guru untuk laporan kenaikan pangkat

Karakter utama best practice adalah Tindakan – Tindakan taktis dan praktis untuk mengatasi masalah yang dihadapi dalam mengatasi masalah. Misalnya, meningkatkan kedisiplinan warga sekolah melalui penerapan budaya malu, peningkatan kesadaran warga sekolah dalam memelihara kebersihan lingkungan melalui Gerakan pungut sampah.

Ciri – ciri best practice:

  1. Mengembangkan cara dan inovatif dalam menyelasikan masalah Pendidikan. Dalam penulisan BP Diperlukan inovasi baru untuk menyelesaikan permasalahan yang dibahas, sehingga berbeda dari tulisan yang sudah ada.
  2. Membawa perubahan atau hasil yang signifikan. Seringkali guru bingung mencari perbedaan antara BP dengan Penelitian Tindakan kelas (PTK). BP memiliki hasil yang nyata. Misal terdapat permasalahan pada motivasi dan prestasi belajar rendah maka hasil dari best practice akan terlihat terjadi peningkatan motivasi dan prestasi belajar.
  3. Mampu mengatasi perubahan secara berkelanjutan
  4. Mampu menjadi model atau inspirasi bagi guru lain
  5. Cara dan metode yang dilakukan bersifat ekonomis dan efisien

Prinsip dasar dalam membuat best practice

  1. Prinsip (asli, perlu, ilmiah, dan konsisten)
  2. Prinsip kreatif, inovatif, dan kebaruan
  3. Prinsip perbaikan mutu berkelanjutan
  4. Prinsip integritas

Langkah – Langkah Pembuatan

  1. Mengidentifikasi masalah dan menentukan judul. Masalah yang dialami guru tentunya akan sangat beragam, sehingga perlu untuk diidentifikasi dan diambil mana yang akan dijadikan topik dalam pembuatan best practice. Ini berkaitan pula dengan tujuan yang akan diambil. Secara umum tujuannya adalah untuk meningkatkan profesionalisme tenaga pendidik. Secara khusus tujuan dapat diambil dari permsalahan yang diambil.
  2. Mencari referensi dan sumber. Referensi Sumber dapat berasal dari karya ilmiah yang sudah ada.
  3. Merencanakan program
  4. Melaksanakan program
  5. Menganalisis hasil penelitian

Susunan Laporan:

  1. Bab I Pendahuluan (A. Latar Belakang, B. Rumusan Masalah , C. Tujuan, dan D. Manfaat.)
  2. Bab II Kajian Teori dan Daftar Pustaka (Kajian Teori yang berisikan teori-teori yang mendukung masalah yang sedang dilakukan dalam penyusunan Best practice. sedangkan Kajian Pustaka. Bagian ini berisikan tentang beberapa sumber lain yang memperkuat kajian yang sedang kita angkat)
  3. Bab III Metode Pemecahan Masalah dan Pembahasan Hasil,
  4. Bab IV Simpulan dan Saran.

Aturan penulisan laporan :

  1. BP pada umunya diketik menggunakan huruf times new roman ukuran 12, spasi 1,5. Di atas kertas ukuran A470gr, tidak bolak balik. Jumlah halaman minimal 15 dan maksimal 50 (tidak termasuk bab awal dan lampiran)
  2. Jarak pengetikan bagian atas 3 cm dan bawah 2,5 cm. bagian tepi kiri 3 cm dan kanan 2,5 cm.

Bapak/ibu Guru yang ingin memulai membuat best practice tidak perlu bingung lagi, karena eGuru.id sebuah plaform edukasi bagi guru akan memfasilitasi dengan menyelenggarakan PELATIHAN MEMBUAT MAKALAH BEST PRACTICE Angkatan ke 10. Sudah ada ribuan guru yang gabung belajar Bersama, jadi tunggu apalagi mari bergabung juga dalam :

PELATIHAN MEMBUAT MAKALAH BEST PRACTICE

Apresiasi Bagi Peserta Setelah Pelatihan, SEMUA PESERTA DAPAT SERTIFIKAT 32 JP

🗓 Pelaksanaan: 7, 9, 11, 14, 16, 19 Maret 2022

⏰ Pukul: 19.00 WIB (via telegram dan zoom)

📌Fasilitas Peserta Pelatihan: E-Sertifikat 32 JP, Undangan dan Daftar Hadir, Materi Pelatihan / Video Tutorial, Contoh Laporan Pengembangan Diri, Konsultasi dan Pendampingan dengan Instruktur, Semua Mendapatkan Sertifikat 32JP

🎁BONUS SPESIAL: 250 file PTK, PTS, Kumpulan Makalah BP, Kumpulan Materi Ice Breaking

‼️ Daftarkan diri segera sebelum kuota penuh ‼️

👇LINK PENDAFTARAN:

https://bit.ly/PelatihanMakalahBP2

⭕️ GRATIS Bagi Member eguru.id, Daftar Melalui 👇👇👇

http://bit.ly/DaftarEguru

MAU dibantu daftar? hubungi kami :

📲 wa.me/6285869433931 (Admin Ayu)

Penulis : Lawu arunawang 085865988163
Info webinar gratis : linktr.ee/grupinfowebinar

Share :

Baca Juga

pembelajaran berdiferensiasi

Pelatihan

Memahami Pentingnya Asesmen dalam Kurikulum Merdeka
PAS

Pelatihan

Macam-macam Inovasi Asesmen Interaktif
Guru

Pelatihan

Budaya Positif di Lingkungan Sekolah

Pelatihan

Pentingnya Memahami Konsep Asesmen pada Kurikulum Merdeka

News

Diklat Gratis bersertifikat 40JP : Fleksibilitas Kurikulum Baru, Daftar disini

Karya Inovatif

Workshop 32JP Gratis! Youtuber Dengan Konten Media Pembelajaran

News

Segera Daftar Webinar Gratis “Meningkatkan Kecerdasan Emosional Guru”

Karya Inovatif

Model Pembelajaran Menurut Para Ahli