Home / Metode Pembelajaran

Selasa, 11 April 2023 - 12:39 WIB

Cara Merancang Kelas Kolaboratif Berbasis Pembelajaran Proyek

Dibaca 963 kali

 4. Kerja Tim dan Kolaborasi (teamwork and collaboration)

Seperti bahasan di awal bawa penting sekali di mana sekarang menerapkan pembelajaran kolaboratif dengan pembelajaran projek siswa akan dapat berkolaborasi baik antar siswa itu sendiri dalam team nya maupun antar guru dengan siswa, guna menciptakan pembelajaran kolaboratif.

 5. Managemen Projet (project management)

Dengan dihadapkan kepada suatu masalah dalam hal ini yaitu sebuah projek, siswa akan belajar mengatur bagaimana caranya ia dan kelompoknya dapat menyelesaikan sebuah projek.  Baik itu cara mengatur waktu,  cara membagi tugas atau pekerjaan agar dapat menyelesaikan projek yang diberikan itu dengan baik dan tepat waktu.

  6. Belajar Mandiri ( self-directed learning)

 Dengan pembelajaran berbasis projek ini anntar siswa akan melakukan kolaboratif secara baik melaksanakan tugasnya dengan Mandiri belajar secara mandiri. 

Mendesain Perencanaan Projek

Perencanaan dilakukan secara kolaboratif antara guru dengan peserta didik akan mereka merasa memiliki atas projek tersebut.

Perencanaan berisi tentang :

  •  Aturan main
  •  Pemilihan aktivitas yang dapat mendukung dalam
  • menjawab pertanyaan esensial, dengan cara
  • mengintegrasikan berbagai subjek yang memungkinkan.
  •  Alat dan bahan yang dapat diakses untuk membantu
  • penyelesaian proyek.

Langkah- Langkah Merancang Projek

Identifikasi Konsep yang layak dijadikan suatu proyek

  • Konsep penting apa yang mendasar untuk Mapel yang diajarkan.
  • Identifikasi 4 atau 5 konsep besar
  •  Jelajahi Makna dan Relevansi Konsep
  • Proyek yang dikerjakan harus bermakna dan relevan
  •  Temukan Konteks Kehidupan Nyata
  •  Libatkan Berpikir Kritis
  •  Tulis Sketsa Proyek
  • Gambaran umum proyek, scenario kegiatan yang akan dilakukan siswa
  • secara kolaboratif
  •  Rencanakan Pengaturan
  • Tuliskan judul Proyek dan Pertanyaan Pemandu

Halaman Selanjutnya

Menyusun Jadwal …

Share :

Baca Juga

peran guru dalam pembelajaran

Media Mengajar

Mengenal Model Pembelajaran Problem Solving
Guru

Metode Pembelajaran

Guru dan Strategi Dalam Literasi Digital

Edutainment

Metode Time-Out: Terbiasa di Pembelajaran hingga Sehari-hari

Metode Pembelajaran

Mengenal Metode Resitasi dan Tujuannya dalam Pembelajaran

Metode Pembelajaran

Mengenal Teknik Hypnoteaching untuk Pendalaman Materi Ajar

Metode Pembelajaran

Model Pembelajaran Production Based Training untuk SMK
Tunjangan Pegawai Pemerintah

Media Mengajar

Computational Thinking dan Kaitannya dengan Pendidikan
strategi mengoptimalkan pelaksanaan p5

Metode Pembelajaran

5 Fakta Menarik Metode Pembelajaran MIKIR yang Efektif Bangkitkan Semangat Belajar Anak